
Resep Cara Membuat Donat JCO yang Lembut dan Empuk
Donat JCO disukai banyak orang karena rasanya yang lezat dan teksturnya yang lembut. Donat JCO memiliki ciri khas ukuran besar, topping beragam, dan cita rasa lezat. Nah, jika Anda ingin mencoba membuat donat JCO di rumah, berikut ini resep sederhana yang bisa Anda coba. Dijamin donat buatan Anda akan sama…